/

Kamis, 01 September 2011

Penjumlahan Super Cepat

Buzz this

Penjumlahan Super Cepat


Trik ini disubmit oleh Melky Nayoan, pemenang First Division The Battle of Wikumagic 2009

Penjumlahan Super Cepat

Efek 1 :
Anda mampu melakukan perhitungan penjumlahan secara vertical dengan sangat cepat dengan hanya melihat susunan kartu / lambang secara horizontal dari sukarelawan kurang dari 10 detik.

Persiapan : Kalkulator dan Kartu remi dengan urutan sbb :



Prosedur:
1. Panggil seorang sukarelawan tanpa rekayasa
2. Berikan tumpukan kartu tersebut ke sukarelawan kemudian suruh sukarelawan mengocok terlebih dahulu kartu tersebut
3. Suruh sukarelawan mengurutkan kartu tersebut secara vertical menurut lambang kartu akan tetapi urutan angka bebas dan pada saat yang sama Anda membalikan tubuh Anda ke belakang (tidak melihat kartu yang diurutkan sukarelawan)
4. Setelah selesai sukarelawan mengurutkan kartu, suruh sukarelawan merubah letak posisi kartu tanpa rekayasa akan tetapi tetap diurut secara vertical menurut lambang. Misalnya yang di tengah dapat di pindahkan ke bagian kiri, yang dibagian sebelah kanan dapat dipindah ke bagian tengah dan yang bagian kiri dapat dipindah ke sebelah kanan, bebas.
5. Setelah selesai, saatnya Anda membalikan tubuh Anda dan berkata "Saya hanya perlu kurang dari 10 detik untuk mengingat kartu dan melakukan menghitung penjumlahan cepat", atau Anda dapat bercerita tentang kekuatan pikiran, photographic memory, atau kemampuan mnemonic dan sebagainya seperti yang pernah dilakukan Joe Shandy atau Denny Darko dalam acara The Master kemudian Anda melihat susunan kartu tersebut misalnya kartu tersebut susunan vertikalnya menjadi sbb :



6. Pada saat memelihat susunan kartu tersebut, Anda hanya perlu menghafal urutan lambang (Hati – Sekop – Keriting – Wajik) kemudian mengkonversi ke angka, yang dihafal Hati = 2, Sekop = 1, Keriting = 6, Wajik = 7, sehingga tercipta angka 2167 ditambah rumus angka permanent 22220 = 24.387. Cara mudah menjumlahkannya, angka di depan pasti 2 Anda langsung menyebut dengan cepat dua puluh (2+2=4) empat ribu, (1+2=3) tiga ratus (6+2=8) delapan puluh, (7+0=7) tujuh.
Kesimpulannya dapat dilihat dibawah ini



7. Untuk menguji penjumlahan tersebut benar, berikan sukarelawan sebuah kalkulator dan suruh sukarelawan melakukan penjumlahan kartu yang berjejer tersebut, pasti jumlahnya sama.

Pendapat saya, permainan ini mungkin akan lebih menarik jika mengunakan 4 orang sukarelawan, setiap orang memegang lambang kartu masing-masing


Thank's: http://www.wikumagic.org
Salam Hacker not Cracker (http://semuthacker.blogspot.com)

0 komentar:

Posting Komentar

SEMUT © 01 September 2011. Design by :aan darco Sponsored by: semuthacker